Bintang Mercy Unggul di Satarmese Raya, Ini 8 Besar Perolehan Suara Partai di Dapil Manggarai 2

- 24 Februari 2024, 19:30 WIB
Grafik Perolehan suara Parpol Dapil Satarmese Raya
Grafik Perolehan suara Parpol Dapil Satarmese Raya /KPU RI

LABUAN BAJO TERKINI- Sepuluh hari pasca pemungutan suara berlalu, teka - teki Caleg dan Partai yang mendapatkan kursi di DPRD Manggarai mulai terjawab termasuk dari Dapil Manggarai 2.

Dapil Manggarai 2 terdiri dari tiga Kecamatan di Satarmese Raya yakni Satarmese, Satarmese Utara dan Satarmese Barat. Adapun kuota kursi di DPRD Manggarai untuk Dapil ini adalah  8 kursi.

Dapil Satarmese Raya juga merupakan daerah yang menjadi salah satu basis dengan  pemilih tertinggi di Kabupaten Manggarai.

Baca Juga: Caleg 26 Tahun Ini Peraih Suara Terbanyak, Hanura Jadi Pemenang Pileg di Dapil Matim 4

Bintang Mercy Jadi Pemenang di Satarmese Raya

Berdasarkan data yang dihimpun media ini dari sumber terpercaya, Partai Demokrat menjadi Partai peraih suara terbanyak di Dapil itu. Partai berlambang Bintang Mercy ini di Satarmese Raya meraih suara 6645.

Dengan raihan suara yang signifikan ini, Demokrat berhasil mengunci perolehan kursi pertama di Dapil Manggarai 2. Dibawa Demokrat, ada PDI Perjuangan yang sama-sama meraih suara lebih dari 6 ribu.

PDIP di Satarmese Raya berhasil mengumpulkan suara sebanyak 6393 dan dengan sendirinya mendapatkan jatah kursi kedua. Kabarnya, kursi PDIP kembali menjadi milik DPRD petahana, Nobertus Edang.

Untuk lebih jelasnya, berikut ini adalah 8 besar perolehan suara tertinggi  Partai Politik di Dapil Satarmese Raya pada Pileg 14 Februari 2024 lalu yang dihimpun media ini dari berbagai sumber.

1. Demokrat
Jumlah suara: 6645

Halaman:

Editor: Silvester Yunani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x