Tjahjo Kumolo Minta Kepala Daerah di NTT Optimalkan Kualitas Pelayanan Publik

- 15 Maret 2022, 16:41 WIB
Menteri PANRB Tjahjo Kumolo (kanan) saat Rapat Progres Penyelenggaraan MPP dan Pemberdayaan UMKM, di Kantor Bupati Manggarai Barat.
Menteri PANRB Tjahjo Kumolo (kanan) saat Rapat Progres Penyelenggaraan MPP dan Pemberdayaan UMKM, di Kantor Bupati Manggarai Barat. /HO-Kominfo Mabar

"Jadi di MPP itu ada kecepatan dan jelas mana yang bayar, mana yang tidak," imbuhnya.

Untuk itu, kementerian yang dipimpinnya pada tahun 2022 menargetkan sekitar 100 MPP baru yang akan diresmikan dan beroperasi.

Baca Juga: Menparekraf: Kunjungan Wisman ke Bali Meningkat

"Tidak harus gedung baru. Tapi yang penting sudah terintegrasi dengan Kemenkeu, Kemendagri, Kementerian Investasi/BKPM, dan pihak lainnya yang terkait," jelas MenPANRB Tjahjo Kumolo

Hingga awal Maret 2022, terdapat 52 MPP yang telah diresmikan dan beroperasi di berbagai daerah di Indonesia.

Dari 21 kabupaten dan satu kota di NTT, baru terdapat dua kabupaten yang telah melakukan soft launching MPP, yaitu Kabupaten Belu dan Kabupaten Ngada.***

Halaman:

Editor: Marianus Susanto Edison


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x