Cerita Ganjar Pranowo Saat Dampingi Kaisar Jepang ke Candi Borobudur

- 22 Juni 2023, 12:29 WIB
Cerita Ganjar Pranowo Saat Dampingi Kaisar Jepang ke Candi Borobudur
Cerita Ganjar Pranowo Saat Dampingi Kaisar Jepang ke Candi Borobudur /Instagram @ganjarpranowo

LABUAN BAJO TERKINI- Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo, mendampingi Kaisar Jepang Naruhito dalam kunjungannya ke Candi Borobudur di Kabupaten Magelang. 

Kunjungan wisata ini menjadi salah satu agenda Kaisar Naruhito dalam lawatan nya ke Indonesia tahun ini. 

 

Pada kunjungannya di Candi Borobudur pada Kamis 22 Juni 2023, Kaisar Naruhito naik sampai ke lantai sembilan Candi Borobudur dan berada di lantai atas candi selama sekitar 30 menit.

Baca Juga: AHY Masuk Radar Cawapres Ganjar Versi Puan, Ternyata Begini Awal Mula Hubungan SBY dan Megawati Memburuk

Staf Edukator Museum dan Cagar Budaya Mura Aristina usai memandu Kaisar Naruhito menaiki Candi Borobudur menjelaskan, Kaisar hanya naik sampai ke lantai sembilan karena lantai 10 Candi Borobudur dikhususkan untuk peribadatan.

 

Halaman:

Editor: Silvester Yunani

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x