Pertamina Tetapkan Harga Baru BBM di Indonesia, Ini Daftarnya

- 11 Januari 2023, 20:58 WIB
Ilustrasi SPBU.
Ilustrasi SPBU. /Pixabay

LABUAN BAJO TERKINI - PT Pertamina (Persero) melakukan penyesuaian harga bahan bakar minyak (BBM) umum dengan merujuk Keputusan Menteri (Kepmen) ESDM Nomor 245.K/ MG.01/ MEM.M/2022 Sebagai Perubahan Atas Kepmen Nomor 62.K/ 12/ MEM/ 2020 Tentang Formula Harga Dasar Dalam Perhitungan Harga Jual Eceran Jenis Bahan Bakar Minyak Umum Jenis Bensin dan Minyak Solar yang Disalurkan Melalui Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU).

Penyesuaian harga BBM non subsidi di seluruh SPBU yang tersebar di Indonesia dari Aceh sampai dengan Papua ini berlaku per Selasa 3 Januari 2023. Penurunan harga BBM ini berlaku untuk produk Pertamax (RON 92), Pertamax Turbo (RON 98), Dexlite dan Pertamina Dex.

Biasanya, penyesuaian dilakukan setiap sebulan sekali oleh PT Pertamina yang merupakan badan usaha penyedia BBM pelat merah resmi.

Baca Juga: Johnny Plate: Partai NasDem Berkomitmen Kawal Pemerintahan Jokowi Hingga Tuntas

Berikut daftar harga BBM di seluruh SPBU di Indonesia:

1. Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam
Solar Rp6.800
Pertalite Rp10.000
Pertamax Rp12.800
Pertamax Turbo Rp14.050
Dexlite Rp16.150
Pertamina Dex Rp16.750

2. Provinsi Sumatera Utara dan Sumatera Barat
Solar Rp6.800
Pertalite Rp10.000
Pertamax Rp13.050
Pertamax Turbo Rp14.350
Dexlite Rp16.500
Pertamina Dex Rp17.100

3. Provinsi Riau & Kepulauan Riau
Solar Rp6.800
Pertalite Rp10.000
Pertamax Rp13.050
Pertamax Turbo Rp14.350
Dexlite Rp16.850
Pertamina Dex Rp17.450

4. Kota Batam
Solar Rp6.800
Pertalite Rp10.000
Pertamax Rp13.000
Pertamax Turbo Rp14.650
Dexlite Rp16.850
Pertamina Dex Rp17.450

Halaman:

Editor: Marianus Susanto Edison


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x