70 Persen Suara Masuk, Ini 9 Partai yang Berpotensi Lolos di Dapil Ruteng, Lelak, dan Rahong Utara

- 18 Februari 2024, 14:37 WIB
70 Persen Suara Masuk, Ini 9 Partai yang Berpotensi Lolos di Dapil Ruteng, Lelak, dan Rahong Utara
70 Persen Suara Masuk, Ini 9 Partai yang Berpotensi Lolos di Dapil Ruteng, Lelak, dan Rahong Utara /Ilustrasi Caleg/

LABUAN BAJO TERKINI- Persaingan ketat terjadi di Dapil Manggarai 3 yang meliputi Kecamatan Ruteng, Lelak, dan Kecamatan Rahong Utara, Kabupaten Manggarai, NTT.

Meski belum dilakukan pleno rekapitulasi suara di tingkat PPK, namun beberapa Partai dan Caleg di dapil ini  sudah mengklaim menang dengan data C1 yang mereka dapatkan.

Data yang ditelusuri media ini pada Minggu 18 Februari 2024, berdasarkan real count yang ditayangkan pada situs resmi KPU RI, data suara yang telah dilakukan perhitungan adalah 70,45 persen.

Baca Juga: Hasil Pileg DPRD Provinsi, Ini 10 Partai dengan Perolehan Suara Tertinggi di Dapil Manggarai Raya

Adapun jumlah suara yang masuk tersebut berasal dari 174 TPS. Pada Pileg 14 Februari 2024, jumlah TPS di Dapil ini adalah 247 TPS yang tersebar di tiga Kecamatan.

9 Partai Berpotensi Lolos

Untuk diketahui, pada Pileg tahun 2024 ini, KPU mengalokasikan sebanyak 9 kursi di Dapil Manggarai 3. Dengan demikian semua Partai Politik bersaing masuk 9 besar.

Jika merujuk pada data real count di situs KPU RI pada Minggu (18/02) sore, berikut ini adalah 9 Partai yang berpotensi lolos dan mengirimkan wakilnya dari Dapil Ruteng, Lelak, dan Rahong Utara.

1. PDI Perjuangan
Total Suara: 4317

2. PKB
Total Suara: 3644

Halaman:

Editor: Silvester Yunani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x