70 Persen Suara Masuk, Ini 9 Partai yang Berpotensi Lolos di Dapil Ruteng, Lelak, dan Rahong Utara

- 18 Februari 2024, 14:37 WIB
70 Persen Suara Masuk, Ini 9 Partai yang Berpotensi Lolos di Dapil Ruteng, Lelak, dan Rahong Utara
70 Persen Suara Masuk, Ini 9 Partai yang Berpotensi Lolos di Dapil Ruteng, Lelak, dan Rahong Utara /Ilustrasi Caleg/

3. Gerindra
Total Suara: 3619

4. Golkar
Total Suara: 2770

5. Demokrat
Total Suara: 2084

6. Partai Nasdem
Total Suara: 2010

7. PAN
Total Suara: 1512

8. Perindo
Total Suara: 1495

9. Partai Hanura
Total Suara: 1184

Baca Juga: 10 Caleg DPRD NTT dengan Raihan Suara Tertinggi Sementara di Manggarai Raya

Meski demikian, jika ada Partai yang meraih suara signifikan, ada kemungkinan hanya 7 atau 8 partai yang mengirim wakilnya dari Dapil ini ke DPRD Manggarai.

Hal ini terjadi jika ada 1 atau dua partai yang bisa meraih dia kursi sehingga dua Partai dengan jumlah suara paling rendah sangat berpotensi kehilangan kursi mereka. ***

Halaman:

Editor: Silvester Yunani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah