Apakah Kremasi Dibenarkan Dalam Ajaran Katolik? Simak Penjelasannya

- 6 Agustus 2022, 06:06 WIB
Kremasi dalam ajaran Katolik
Kremasi dalam ajaran Katolik /Labuan Bajo Terkini/Pixabay

LABUAN BAJO TERKINI- Aktivitas kremasi atau pembakaran dan pengabuan jenazah ternyata telah ada sejak dahulu seperti dilakukan oleh bangsa Yunani kuno dan Romawi.

Lalu bagaimana pandangan dan ajaran mengenai kremasi menurut katolik ini sendiri terkait Kremasi? Hal ini dapat dijelaskan sebagai berikut:

Baca Juga: Renungan Harian Katolik dan Bacaan Injil Sabtu 6 Agustus 2022

Kebangkitan tubuh orang yang telah meninggal

Pandangan kremasi menurut Katolik yakni bagaimana tubuh akan tetap dibangkitkan ketika Tuhan datang yang kedua kalinya ke atas dunia ini.

Terdapat beberapa budaya yang telah diwariskan dan dipelihara secara turun termurun salah satu di dalamnya adalah tindakan kremasi atau pengabuan orang yang telah meninggal.

Di dalam budaya ini juga terdapat bebeapa tata cara atau aturan yang harus diikuti. Seiring berjalannya waktu tujuan dari kremasi ini menjadi semakin berkembang akibat tujuan yang dapat diberikan dari tindakan kremasi ini seperti lebih higenis pada jenazah yang memiliki penyakit menular atau lebih praktis pada tubuh korban akibat kecelakaan.

Namun bagi beberapa orang juga lebih memilih untuk menguburkan tubuh orang yang telah meninggal dengan beberapa alasan di baliknya seperti bagaimana mungkin tubuh akan dibangkitkan kembali jika tubuh aslinya yang telah mati sudah tidak berbentuk.

Simak ayat dalam kitab 1 Korintus 15 : 44-45 mengatakan “Yang ditaburkan adalah tubuh alamiah, yang dibangkirkan adalah tubuh rohaniah. Jika ada tubuh almiah maka ada pula tubuh rohaniah.

Halaman:

Editor: Silvester Yunani

Sumber: tuhanyesus.org


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x