Habiskan Dana Rp127 Miliar Lebih, Ini 20 Ruas Jalan yang Dibangun Pemkab Manggarai Timur Sepanjang Tahun 2023

- 10 Oktober 2023, 12:05 WIB
Habiskan Dana Rp127 Miliar Lebih, Ini 20 Ruas Jalan yang Dibangun Pemkab Manggarai Timur Sepanjang Tahun 2023
Habiskan Dana Rp127 Miliar Lebih, Ini 20 Ruas Jalan yang Dibangun Pemkab Manggarai Timur Sepanjang Tahun 2023 /Dok. Prokopim

Dana Pinjaman Daerah


Dari Dana Pinjaman Daerah tercatat ada 6 ruas jalan yang dibangun Pemkab Manggarai Timur dengan gelontoran dana fantastis yakni Rp77.031.271.000.

Berikut ruas jalan yang dibangun Pemkab Matim tahun 2023 dari Dana Pinjaman Daerah.

1. Peningkatan Jalan Sok - Wae Care
Total Anggaran: Rp 9.895.488.000
Target Panjang Jalan: 4,54 Kilometer
Kontraktor: CV Tri Sampurna

2. Peningkatan Jalan Kembur - Watu Ngiung - Metuk

Total Anggaran: Rp 18.950.00.0000
Target Panjang Jalan: 10 KM
Kontraktor: PT. KENCANA SAKTI NUSANTARA

3. Peningkatan Jalan Sp. Tangkul - Benteng Jawa
Total Anggaran: Rp 13.298.169.000
Target Panjang Jalan: 6 KM
Kontraktor: CV. SARANA KARYA UTAMA

4. Peningkatan Jalan Kembur - Paka - Nceang
Total Anggaran: Rp 14.217.186.000
Target Panjang Jalan: 8.5KM
Kontraktor: PT. Flores Konstruksindo Utama

5. Peningkatan Jalan Dangka Mangkang - Watu Nggong
Total Anggaran: Rp.29.650.030.000
Target Panjang Jalan: 16.8 KM
Kontraktor: PT. Menara Armada Pratama

6. Benteng Jawa-satar Teu
Total Anggaran: Rp.9.970.398.000
Target Panjang Jalan: 5 KM
Kontraktor: CV Sarana Karya Utama

Baca Juga: 6 Proyek Besar Pembangunan Jalan Staregis Pemkab Manggarai Timur Tahun 2023 dari Dana Pinjaman

Halaman:

Editor: Silvester Yunani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x