Ini 10 Kampus Terbaik di Kota Malang Tahun 2023, Unitri Peringkat Berapa?

- 26 Juni 2023, 09:44 WIB
Ini 10 Kampus Terbaik di Kota Malang Tahun 2023, Unitri Peringkat Berapa?
Ini 10 Kampus Terbaik di Kota Malang Tahun 2023, Unitri Peringkat Berapa? /Doc. Universitas Brawijaya/ub.ac.id/

LABUAN BAJO TERKINI- Memilih kampus untuk melanjutkan studi ke Perguruan Tinggi bukanlah perkara mudah. Banyak orang yang harus bingung memilih terkait kampus atau jurusan apa yang akan dipilih.

Jika kamu adalah calon mahasiswa dan ingin melanjutkan pendidikan di Kota Malang, Jawa Timur, maka kamu wajib tahu apa saja kampus terbaik di kota tersebut.

Berdasarkan hasil perangkingan UniRank tahun 2023, berikut ini adalah 10 kampus terbaik di Kota Malang. Sebagai informasi, UniRank merupakan sebuah lembaga internasional yang berbasis di Australia. Setiap tahun lembaga ini merilis semua kampus terbaik di dunia.

Baca Juga: Dua Mahasiswa Unitri Malang Asal NTT Meninggal Tak Wajar, Pihak Kampus Buka Suara

1. Universitas Brawijaya
Peringkat Nasional: 4
Peringkat Global: 813

2.Universitas Negeri Malang
Peringkat Nasional: 17
Peringkat Global: 2033

3. Universitas Muhamadiyah Malang (UMM)
Peringkat Nasional: 28
Peringkat Global: 2644

Halaman:

Editor: Silvester Yunani

Sumber: Unirank


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x