6 Tradisi Unik Masyarakat Adat di Papua, Potong Jari Hingga Bakar Batu, Penjelasan dan Maknanya

- 12 Juli 2023, 09:08 WIB
6 Tradisi Unik Masyarakat Adat di Papua, Potong Jari Hingga Bakar Batu, Penjelasan dan Maknanya
6 Tradisi Unik Masyarakat Adat di Papua, Potong Jari Hingga Bakar Batu, Penjelasan dan Maknanya /Labuan Bajo Terkini/Pixabay

'Sasi' sendiri merupakan media utama berbahan kayu yang digunakan dalam upacara ini.

Sasi akan ditanam selama 40 hari setelah kematian seseorang di daerah tersebut. Lalu, sasi akan dicabut dari tempatnya setelah 1.000 hari ditanam.

Upacara tanam sasi ini dilakukan untuk menggambarkan rasa sedih yang dialami keluarga yang sedang berduka.

Selain dilakukan untuk mengungkapkan rasa sedih keluarga, upacara tanam sasi dilakukan sebagai bentuk pemberitahuan bahwa ada yang meninggal dunia di suatu desa.

itulah enam budaya Papua yang menarik dan tidak dijumpai di daerah-daerah lain di Indonesia.***

Halaman:

Editor: Silvester Yunani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah