Biaya Terjangkau! Ini 8 Spot Menarik yang Wajib Dikunjungi di Sekitar Labuan Bajo Saat Berlibur

- 15 September 2023, 17:55 WIB
Pulau Kelor tak jauh dari Labuan Bajo
Pulau Kelor tak jauh dari Labuan Bajo /Labuan Bajo Terkini/

Baca Juga: Apresiasi Kehadiran Kali Watu, Dirut BPOLBF: Bisa Menambah Lama Tinggal Wisatawan

Marina Waterfront

Waterfront, Ikon Kota Labuan Bajo/Labuan Bajo Terkini
Waterfront, Ikon Kota Labuan Bajo/Labuan Bajo Terkini

Tempat ini bisa jadi merupakan ikon baru kota Labuan Bajo saat ini. Sejak resmi dibuka ke publik beberapa tahun terakhir, tempat ini menjadi lokasi tongkrongan masyarakat khususnya pada sore hingga malam hari.

Puncak Waringin

Puncak Waringin /Labuan Bajo Terkini
Puncak Waringin /Labuan Bajo Terkini

Jika ingin menikmati keindahan matahari terbenam atau sunset di kota Labuan Bajo, tempat ini bisa jadi salah satu yang layak didatangi. Selain sunset dari tempat ini pemandangan sebagian kota Labuan Bajo bisa terlihat.

Baca Juga: Plesiran ke Pajoreja, Kampung Unik di Bawah Kaki Gunung Ebulobo Nagekeo

Bukit Cinta

Bukit Cinta
Bukit Cinta

Sama halnya dengan puncak Waringin, bukit cinta atau belakangan sering disebut sebagai Amelia Sea View menjadi salah satu spot menikmati matahari terbenam di Labuan Bajo.

Lokasinya masih berada di Kota Labuan Bajo dan terletak di jalur pantai Wae Cicu.

Itulah rekomendasi 8 spot wisata terbaik disekitar Labuan Bajo yang bisa dikunjungi dengan biaya terjangkau. ***

Halaman:

Editor: Silvester Yunani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x