Hama Tikus Serang Ratusan Hektar Lahan Padi dan Jagung di Sikka

- 16 Februari 2022, 23:32 WIB
Matias Wonga Menunjukkan  Tanaman Jagung miliknya yang di serang Hama Tikus
Matias Wonga Menunjukkan Tanaman Jagung miliknya yang di serang Hama Tikus /Labuan Bajo Terkini

LABUAN BAJO TERKINI- Ratusan Hektar Tanaman Padi Dan Jagung Di dusun kampung Baru desa Talibura kecamatan Talibura Kabupaten Sikka, NTT Terserang Hama Tikus.

 

Akibatnya Para Petani di wilayah tersebut terancam mengalami gagal panen. 

 

Fransiska salvia, Warga dusun kampung Baru desa Talibura kepada awak media pada Rabu 16 Januari pagi mengatakan, ratusan hektar lahan tanaman padi dan jagung di dusun kampung Baru Desa Talibura sudah siap panen, namun mendadak tanaman Padi dan jagung ini mendadak terserang hama tikus yang menggerogoti batang padi hingga putus.

Baca Juga: KOI Bangun Pusat Pembelajaran Kelor Pertama di Asia Tenggara

Menurut nya serangan hama tikus terjadi sejak tiga minggu terakhir,bahkan sebagian Tanaman Padi dan jagung di Daerah wailaka Dusun kampung baru desa talibura sudah rusak parah.

 

" Sejak tiga minggu terakhir, tanaman padi dan jagung diserang hama tikus,semua Tanaman Kami rusak diserang hama tikus" ujar Fransiskus. 

Halaman:

Editor: Silvester Yunani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x